kantor departemen Agama ( Kandepag) kabupaten Lebak, Bantu Madrasah Al- Furqon, Forwatu Apresiasi

    kantor departemen Agama ( Kandepag) kabupaten Lebak,  Bantu Madrasah Al- Furqon, Forwatu Apresiasi
    Lebak, Publik Banten id RangkasBitung - Pimpinan Yayasan Al Furqon didampingi oleh Pengurus Forum Warga Bersatu Banten mendatangi kantor Kepala Kantor Departemen Agama Kabupaten Lebak (Rabu, 16/10/2024).
     
    Kedatangan Kiyai Tata (Pimpinan Yayasan Al Furqon) dalam rangka mengusulkan Pembangunan Gedung Madrasah Diniyah Al Furqon yang sejak 10 Tahun sudah tak terpakai karena rusak parah.
     
    H., Mashudi Kepala Kantor Departemen Agama Kabupaten Lebak (Kandepag) Lebak menyambut hangat kedatangan Pimpinan Yayasan dan Pengurus Forwatu di ruangannya.
     
    "Kami akan memaksimalkan bantuan dengan anggaran yang ada, usulan akan Kami proses mohon Forwatu Banten bersama-sama dengan Kami kawal hingga tuntas!" Ungkap Kandepag Lebak. 
     
    H., Mashudi melanjutkan bahwa program pembangunan Gedung Madrasah Diniyah menjadi prioritas jika diketahui kondisi gedung rusak parah.
     
    "Kami terbantu dengan informasi di media melalui rekan Forwatu Banten, Kami menilai Forwatu Banten punya kepedulian yang tinggi terhadap lembaga pendidikan sehingga mampu mengambil langkah untuk membantu menyampaikan kepada Kami! Pembangunan gedung menjadi prioritas jika memang benar rusak Parah!" Tegasnya.
     
    Sementara dalam pernyataan nya Kiyai Tata dengan terbata-bata menyampaikan keharuannya atas dukungan dari semua pihak.
     
    "ALHAMDULILLAH, puji syukur ke Allah SWT, Kami mulai miliki jalan untuk membangun Sekolah Kami, sekolah milik warga yang sejak dulu mendambakan pembangunan!" Papar Kiyai Tata dengan haru.
     
    Koordinator Program Pembangunan Forwatu Banten Nurhidayat menyampaikan kesaksiannya dalam laporan tertulis melalui Presidium Forwatu Banten.
     
    "Ini gerakkan Langit! Hampir semua ingin membantu. Kemrin pasca didatangi presidium Kami, pihak Kesra Lebak pun membantu ke lokasi, belum pihak swasta dari Kopsyah BMI juga rencananya akan membantu. Terlebih tadi Kami melihat ada kesungguhan dari Kandepag Lebak untuk membantu secara prosedural dengan mengusulkan melalui proposal ke Kandepag Lebak. Saya mewakili presidium Forwatu Banten dan seluruh pengurus mengucapkan terimakasih atas respon positifnya. Kita tunggu realisasi dalam waktu dekat" Papar Nurhidayat.  ( Tim media/Red )

    kantor departemen agama ( kandepag) kabupaten lebak bantu madrasah al- furqon forwatu apresiasi
    Farid Padlani

    Farid Padlani

    Artikel Sebelumnya

    Diduga ketahanan pangan Anggaran Tahun 2023...

    Artikel Berikutnya

    Pembuatan Bahu Jalan Dikeluhkan Warga Urugan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Kapolri Sebut Pengamanan Nataru Akan Dilakukan 141.443 Personel
    Bantu Pencegahan Penyakit Kaki Gajah, Babinsa Kuala Kencana Dampingi Petugas Kesehatan Pada Saat Survey dan Pengambilan Sampel Darah
    KPU Lebak Terima Dana Hibah Dari APBD Lebak Rp 50 Miliar Jelang Pilkada 2024, Undang Artis Ibu Kota Jadi Polemik
    Kapolsek Polsek Cilograng Akp Asep Dikdik dan anggota melaksanakan Giat Apel OMP Pilkada Serantak 2024 di Halaman  Mako Polsek Cilograng
    Pemilik Kios di Kecamatan Cirinten dan Bojongmanik Menjual Pupuk Bersubsidi, Sesuai Dengan Harga HET
    Sempatkan jalin kemitraan dengan semua elemen masyarakat Kapolsek Cilograng AKP Asep lakukan secara intens
    Intimidasi Wartawan Saat Liputan Diduga dilakukan oleh oknum Petugas Keamanan Salah satu Tim Pasangan Calon
    KPU Lebak Terima Dana Hibah Dari APBD Lebak Rp 50 Miliar Jelang Pilkada 2024, Undang Artis Ibu Kota Jadi Polemik
    KNPI Luncurkan Gerakan Pemuda Bangun Desa, Dukung Pemerintahan Prabowo-Gibran
    Intimidasi Wartawan Saat Liputan Diduga dilakukan oleh oknum Petugas Keamanan Salah satu Tim Pasangan Calon
    Melaksanakan Giat Apel OMP Pilkada Serantak 2024 di Halaman  Mako Polsek Cilograng
    Gakkum KLHK Segera Periksa Oknum Pejabat Perhutani KPH Banten BKPH Bayah dan 49 Orang Terduga Pengusaha Batu Bara  Ilegal di Lebak Selatan
    Puluhan Bus Relawan Amin Dari Lebak Selatan Siap Berangkat Ke JIS
    Cegah Barang Barang Berbahaya Di Kalangan Pelajar Polsek Bayah Polres Lebak Gelar Razia di Sekolah
    Ombudsman Banten Dorong Instansi Terkait Ambil Langkah Efektif Atasi Harga Beras
    Antisipasi Perang Sarung Dan Kejahatan Jalanan Di Bulan Suci Ramadhan Polsek Bayah Polres Lebak Laksanakan Patroli Dialogis
    Menjaga Kamtibmas Kanit Binmas Polsek Cilograng Bripka Agus Hendriyana S.H melaksanakan Giat Cooling Sytem Pilkada sambangi Tokoh masyarakat Kp.Cijengkol Desa Cijengkol

    Ikuti Kami